shop-triptrus
Rating

Jun/21  –  Jun/22

Berharap Di Pulau Harapan

Pulau Harapan

Operator: ratna qyut  

Rp 355.000,00 / orang

Grade: Medium
May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.
Quota: 15 persons (Max. 30)
Trip Done
    
Pulau Harapan adalah pulau penduduk yang masih asri dan tenang, selain berwisata bahari anda juga dapat menikmati aneka kulinernya yang khas asli pulau.

Selain itu Pulau Harapan adalah pulau yang berdekatan langsung dengan Bandar udara Kepulauan Seribu yang terletak di pulau panjang. di pulau ini pula terdapat sebuah makam salah satu tokoh yang masih memiliki kekerabatan dengan kesultanan banten, yaitu Syeikh Mahmud Bin Zakaria. jika anda mau, anda dapat melakukan ziarah ke pulau ini.

Kondisi alam disekitar Pulau Harapan masih terjaga sehingga masih banyak ditemukan ikan maupun karang hias yang masih alami. selain itu, Spot snorkling dan diving nya jauh lebih bagus, sehingga sangat mungkin Pulau Harapan akan menjadi tujuan wisata yang sangat diminati.

Seperti kata pepatah : Sekali mendayung 2 atau 3 pulau terlampaui pepatah tersebut sangat cocok untuk pulau harapan, karena dengan berwisata ke pulau harapan, anda akan diajak untuk melakukan touring ke pulau - pulau lain nya di sekitar pulau harapan, seperti : Pulau Bira Besar, Pulau Matahari, Pulau Macan Gundul , Pulau Kayu Angin, Pulau Genteng, Pulau Tongkeng, Pulau Perak, Pulau Bulat, DLL.

Jadi tunggu apalagi, buruan datang ke Pulau Harapan dan buktikan keindahan nya bersama kami.

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 355.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 150.000,00
  • Installment 2 : Rp 205.000,00


Price Include:
INCLUDE :
1. Akomodasi Kapal PP Muara Angke – Pulau Harapan
2. Penginapan AC, 2H1M
3. Makan 3x
4. Alat Snorkeling lengkap
5. Life jacket
6. Kapal snorkeling antar pulau
7. Guide Lokal selama trip berlangsung
8. Kapal Jelajah Pulau

FREE :
1. Tiket donasi ke wisata Lain
2. Foto underwater
3. BBQ
5. Air mineral


Price Exclude:
EXCLUDE :
1. Pengeluaran Pribadi
2. Tips guide sukarela
3. Transportasi dari rumah menuju Dermaga Muara Angke


Activities:
  • Backpacking
  • Beach Exploring
  • Family Vacation
  • Island Hopping
  • Snorkeling


Meeting Point:
Pelabuhan Muara Angke

BerHarap Di Pulau Harapan
ITINERARY :

Sabtu, 21 Juni 2014
05.30 – 06.00 Peserta tiba di Muara Angke
06.00 – 06.50 Persiapan sebelum keberangkatan
07.00 – 10.30 Berangkat menuju Pulau Harapan
10.30 – 12.15 Check-in Homestay, ISHOMA, persiapan snorkeling
12.15 – 13.15 Perjalanan menuju spot snorkeling
13:15 – 17:30 Snorkeling (Pulau Bira Besar, Pulau Matahari, P. Macan Gundul & P. Kayu Angin Genteng)
17:30– 18:00 Menikmati SUNSET di Pulau Kayu Angin Genteng
18:00– 19:00 Kembali ke Pulau Harapan, Mandi, Sholat
19:00 – 21.00 Makan malam
21:00 – 21.30 BBQ & acara bebas

Minggu, 22 Juni 2014
05.00 – 05.30 Bangun dung Sholat subuh yuk
05.30 – 06.30 Menikmati Sunrise di Pelabuhan Pulau Harapan sambil foto–foto
06.30 – 07.30 Kembali ke HomeStay, Mandi dan sarapan
07.30 – 10.30 Hoping Island Pulau Tongkeng, Pulau Perak, Pulau Bulat
10.30 – 11.00 Kembali ke HomeStay, Mandi
11.00 – 11.30 Persiapan Pulang
11.30 – 12.00 Check-Out & berkumpul di Pelabuhan
12.00 – 15.00 Perjalanan kapal Pulau Harapan – Muara Angke
15.30 – 16.00 Tiba di Muara Angke & Trip selesai

ratna qyut


About Me

simple

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
Persyaratan Dan Ketentuan :
1. Peserta minimal 15 orang, maksimal 30 orang.
2. Peserta yang akan mendaftar wajib membayar DP minimal Rp 150.000, sebagai tanda jadi, selambat-lambatnya tgl 8 Juni 2014.
3. Peserta yang masuk list, peserta yang sudah DP, tidak ada pesan seat tanpa DP.
4. DP tidak bisa dikembalikan, tapi bisa digantikan dengan orang lain, dengan catatan pengajuan pengganti dari peserta itu sendiri (yang cancel), kalau tidak ada pengganti maka DP hangus.
5. Pelunasan selambat-lambatnya tanggal 19 Juni 2014.
6. Biaya diatas diluar keperluan yang sifatnya individu, seperti belanja, jajan, dll.
7. Kuota minimal 15 orang, jika tidak memenuhi kuota, uang dikembalikan 100%.
8. Jika kuota sudah penuh maka masuk waiting list atau bisa di reschedule atau uang dikembalikan 100%.
9. Peserta yang terlambat datang di meeting point dan ketinggalan kapal otomatis DP hangus.
10. Doyan Jalan berhak membatalkan trip dengan pertimbangan-pertimbangan tertentu di luar kemampuan Doyan Jalan, dan uang DP peserta akan dikembalikan 100%.
11. Agenda acara/Itinerary bisa berubah tergantung cuaca dan kondisi cuaca alam dan lalu lintas.
12. Peserta dianggap mengerti dan menyetujui segala ketentuan yang tersebut diatas.


Terms and Regulations:
Persyaratan Dan Ketentuan :
1. Peserta minimal 15 orang, maksimal 30 orang.
2. Peserta yang akan mendaftar wajib membayar DP minimal Rp 150.000, sebagai tanda jadi, selambat-lambatnya tgl 8 Juni 2014.
3. Peserta yang masuk list, peserta yang sudah DP, tidak ada pesan seat tanpa DP.
4. DP tidak bisa dikembalikan, tapi bisa digantikan dengan orang lain, dengan catatan pengajuan pengganti dari peserta itu sendiri (yang cancel), kalau tidak ada pengganti maka DP hangus.
5. Pelunasan selambat-lambatnya tanggal 19 Juni 2014.
6. Biaya diatas diluar keperluan yang sifatnya individu, seperti belanja, jajan, dll.
7. Kuota minimal 15 orang, jika tidak memenuhi kuota, uang dikembalikan 100%.
8. Jika kuota sudah penuh maka masuk waiting list atau bisa di reschedule atau uang dikembalikan 100%.
9. Peserta yang terlambat datang di meeting point dan ketinggalan kapal otomatis DP hangus.
10. Doyan Jalan berhak membatalkan trip dengan pertimbangan-pertimbangan tertentu di luar kemampuan Doyan Jalan, dan uang DP peserta akan dikembalikan 100%.
11. Agenda acara/Itinerary bisa berubah tergantung cuaca dan kondisi cuaca alam dan lalu lintas.
12. Peserta dianggap mengerti dan menyetujui segala ketentuan yang tersebut diatas.


Necessary Equipments:
Necessary Equipments :
• Obat-obatan Pribadi -- > yg mabok bisa membawa obat-obatan pengilang mabok
• Pakaian snorkling, pakaian ganti & Baju hangat
• Daypack
• Topi / payung / Rain Coat
• Sandal Adventure
• Peralatan bersih diri, peralatan sholat
• Sunblok
• Lotion anti nyamuk (Menghindari wabah serangan nyamuk)
• PPPK pribadi
• Tanda pengenal (Min KTP)
• Alat komunikasi
• Kamera Pocket maupun SLR (Bernarsis RIA)
• Kamera Waterproof jika punya (rekomendasi)
• Kaca mata, kain pantai
• Uang secukupnya


Info:
Kami membutuhkan informasi berikutnya dari setiap Peserta:
1. Nama Asli :
2. No Hape/BBM :
3. Domisili :
4. Jenis Kelamin :
5. Email/Facebook/twitter :

(No 1-3 Wajib di isi)

Format : *Nama asli_no HP_domisili: Nana_087875086545/BBM:75539906_Jakarta.


Untuk Konfirmasi mengikuti Trip ini Call/SMS/Whatsapp :

NANA : (Detil Operator ini dapat dilihat di tab "Operator")
TINI : (Detil Operator ini dapat dilihat di tab "Operator")

Transfer DP ke Nomor Rekening
Bank BCA 8870128747 an/ Martini


Other Trip from ratna qyut


Sep/12

Doyan Jalan Open Trip Meninjau Gunung Krakatau Doyan Jalan Open Trip Meninjau Gunung Krakatau
Rp 425.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Mei/10

Mengenal Suku Baduy Mengenal Suku Baduy
Rp 195.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Sunan Ibu
17 - 18 Jan 2025
×

...