shop-triptrus
Rating

Sep/12  –  Sep/14

Doyan Jalan Open Trip Meninjau Gunung Krakatau

Gunung Krakatau

Operator: ratna qyut  

Rp 425.000,00 / orang

Grade: Medium
May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.
Quota: 1 persons (Max. 20)
Trip Done
    
Doyan Jalan Open Trip "Meninjau gunung KRAKATAU"
Miting Point: Pelabuhan Merak
12-14 September 2014
Price 425K/orang

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 425.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 240.000,00
  • Installment 2 : Rp 185.000,00


Price Include:
Fasilitas:
Tiket Kapal Ferry, Merak – Bakauheni PP (tidak termasuk biaya up class)
Sewa Angkot (Bakauheni – Dermaga Canti)
Sewa Penginapan
Sewa Kapal Tradisional
Makan 4x
Jaket Pelampung
Biaya Masuk dan Perijinan Cagar Alam Krakatau
Tour Guide (Pulau Sebesi dan Krakatau)
Dokumentasi Under Water & Up Water
Biaya Retribusi
Air Mineral


Price Exclude:
Belum Termasuk:
Biaya pribadi
Porter selama perjalanan
Oleh-oleh


Activities:
  • Backpacking
  • Beach Exploring
  • Family Vacation
  • Hiking
  • Island Hopping
  • Mountain Climbing
  • Snorkeling


Meeting Point:
Pelabuhan Merak

Doyan Jalan Open Trip Meninjau Gunung Krakatau
Doyan Jalan Open Trip "Meninjau gunung KRAKATAU"
Miting Point: Pelabuhan Merak
12-14 September 2014
Price 425K/orang

Itinerary Trip
Day 1: Jumat, 12 September 2014
22.00 - 00.00 WIB : Meeting point Pelabuhan Merak
00.00 - 03.30 WIB : Menuju Pelabuhan Bakauheni
Day 2 : Sabtu, 13 September 2014
04.00 - 05.00 WIB : Tiba di Pelabuhan Bakauheni kita Istirahat dan sholat Shubuh
05.00 - 06.30 WIB : Perjalanan menuju ke Dermaga canti
06.30 - 08.00 WIB : Tiba di Dermaga Canti, Sarapan (tidak termasuk biaya yang tertera)
08.00 - 09.30 WIB : Tur menuju Pulau Sebuku Kecil dan Sebuku besar
10.30 - 11.30 WIB : Explore Pulau Sebuku kecil & Sebuku besar (foto2 & snorkling)
11.30 - 12.00 WIB : Perjalanan ke pulau Sebesi
12.00 - 15.00 WIB : ISHOMA, makan siang
15.00 – 18.00 WIB : Menuju pulau umang-umang
18.00 - 18.30 WIB : Kembali ke pulau Sebesi
18.30 - 20.00 WIB : Bersih-bersih, sholat dan makan malam
20.00 - Selesai WIB : Acara bebas
Day 3 : Minggu, 14 September 2014
03.00 - 03.30 WIB : Bangun tidur & Prepare menuju Gunung Krakatau
03.30 - 04.00 WIB : Perjalanan menuju Gunung Krakatau
04.00 - 08.00 WIB: Eksplore Gunung krakatau
08.00 - 08.30 WIB : Sarapan dan Menuju Spot Lagoan Cabe
09.00 - 10.30 WIB : Snorkling Time
10.30 - 13.30 WIB : Menuju Pulau Sebesi (Makan Siang dan persiapan untuk Pulang)
14.00 - 16.00 WIB : Perjalanan ke Dermaga Canti
16.00 - 18.00 WIB : Perjalanan ke Bakauheuni & mampir di Pusat Oleh-Oleh
18.00 - 20.00 WIB : Menuju Pelabuhan Merak
20.00 - 20.30 WIB : Trip Kita Selesai..

*Jadwal acara tidak mengikat, bisa berubah setiap saat disesuaikan dengan kondisi di lapangan

ratna qyut


About Me

simple

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
NB :
- Quota maksimal 20 orang, jika tidak mencapai 20 orang maka akan di batalkan, pembayaran yang sudah masuk dikembalikan 100 %.
- Batas akhir pembayaran DP tgl 1 September 2014, DP Sebesar Rp. 240.000
- Pembayaran yang sudah masuk tidak dapat dibatalkan, tetapi dapat digantikan dengan peserta lain.
-DP tidak akan kembali jika perserta membatalkan trip atas kemauannya sendiri, tp bias di gunakan oleh peserta pengganti
-Peserta yang terlambat datang di meeting point dan ketinggalan kapal otomatis DP hangus.
- Agenda acara/Itinerary bisa berubah tergantung cuaca dan kondisi cuaca alam dan lalu lintas.
-Tidak ada pengembalian Down Payment/Uang Muka atau uang yang sudah di bayarkan bagi peserta trip yang membatalkan keikutsertaannya.
- Peserta dianggap mengerti dan menyetujui segala ketentuan yang tersebut diatas.



Terms and Regulations:
NB :
- Quota maksimal 20 orang, jika tidak mencapai 20 orang maka akan di batalkan, pembayaran yang sudah masuk dikembalikan 100 %.
- Batas akhir pembayaran DP tgl 1 September 2014, DP Sebesar Rp. 240.000
- Pembayaran yang sudah masuk tidak dapat dibatalkan, tetapi dapat digantikan dengan peserta lain.
-DP tidak akan kembali jika perserta membatalkan trip atas kemauannya sendiri, tp bias di gunakan oleh peserta pengganti
-Peserta yang terlambat datang di meeting point dan ketinggalan kapal otomatis DP hangus.
- Agenda acara/Itinerary bisa berubah tergantung cuaca dan kondisi cuaca alam dan lalu lintas.
-Tidak ada pengembalian Down Payment/Uang Muka atau uang yang sudah di bayarkan bagi peserta trip yang membatalkan keikutsertaannya.
- Peserta dianggap mengerti dan menyetujui segala ketentuan yang tersebut diatas.



Necessary Equipments:
THINGS TO BRING :
• Obat-obatan Pribadi -- > yg mabok bisa membawa obat-obatan pengilang mabok
• Pakaian snorkling, pakaian ganti & Baju hangat
• Daypack
• Topi / payung / Rain Coat
• Sepatu Sport / Sandal Adventure
• Peralatan bersih diri
• Sunblok
• Lotion anti nyamuk (Menghindari wabah serangan nyamuk)
• PPPK pribadi
• Tanda pengenal (Min KTP)
• Alat komunikasi
• Kamera Pocket maupun SLR (Bernarsis RIA)
• Kamera Waterproof jika punya (rekomendasi)
• Alat snorkling jika punya
• Uang secukupnya


Info:
For More Info :
(Detil Operator ini bisa dilihat di tab "Operator")

Booking dan konfirmasi pembayaran via Watsap atau SMS
Ratna: 087875086545; BBM 75539906
Tini: 081285249585
Firman/ Bule: 0857 71191313


***Transfer DP selambat-lambatnya 1 minggu sebelum hari keberangkatan ke:
Nomor Rekening Bank BCA 8870128747 an: Martini


Other Trip from ratna qyut


Jun/21

Berharap Di Pulau Harapan Berharap Di Pulau Harapan
Rp 355.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Mei/10

Mengenal Suku Baduy Mengenal Suku Baduy
Rp 195.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Sunan Ibu
17 - 18 Jan 2025
×

...