Kepulauan Raja Ampat merupakan rangkaian empat gugusan pulau yang berdekatan dan berlokasi di barat bagian Kepala Burung (Vogelkoop) Pulau Papua. Secara administrasi, gugusan ini berada di bawah Kabupaten Raja Ampat, Provinsi Papua Barat.
Kepulauan ini sekarang menjadi tujuan para penyelam yang tertarik akan keindahan pemandangan bawah lautnya. Empat gugusan pulau yang menjadi anggotanya dinamakan menurut empat pulau terbesarnya, yaitu Pulau Waigeo, Pulau Misool, Pulau Salawati, dan Pulau Batanta.
#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini.
Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.
Price Basic:Rp 3.750.000,00 / orang
Installments:- Down Payment : Rp 1.000.000,00
- Installment 2 : Rp 1.000.000,00
- Installment 3 : Rp 1.000.000,00
- Installment 4 : Rp 750.000,00
Price Include:PRICE : IDR 3.750.000/pax (minimum kuota 11 orang)
INCLUDE:
● Transportasi bandara sorong – pelabuhan sorong PP
● Kapal cepat sorong – waisai PP
● Homestay di pulau kri (2-3 orang/room)
● Kapal hopping dan snorkeling selama kegiatan
● Alat snorkeling (mask + snorkel)
● Lifejacket
● Air Mineral selama di kapal
● HTM dan retribusi wisata
● Dokumentasi kegiatan
● Makan 9 kali selama kegiatan
● P3K standart
● Guide Lokal
● Leader Piknik Nusantara
● Asurasi perjalanan
Price Exclude:EXCLUDE :
● Tiket pesawat dari kota asal – sorong PP (bisa dibantu)
● Makan & minum diluar program
● PIN Raja Ampat (WNI : 500.000 & WNA : 1.000.000)
● Tipping guide lokal (sukarela)
● Obat-obatan pribadi
● Pengeluaran pribadi
Activities:- Backpacking
- Beach Exploring
- Diving
- Hiking
- Island Hopping
- Photography
- Snorkeling
Meeting Point:
Bandara Domine Eduard Osok Sorong
ITINERARY RAJA AMPAT 4D/3N
HARI PERTAMA
07.00 – 08.00 : Meeting point bandara domine edward osok (sorong)
08.00 – 08.15 : Perjalanan menuju pelabuhan sorong
08.15 – 12.00 : Persiapan dan perjalanan menuju waisai
12.00 – 12.30 : Tiba di waisai dan perjalanan menuju homestay di pulau kri
12.30 – 14.30 : Check in, makan siang (include) dan persiapan kegiatan
14.30 – 17.00 : Free program di teluk kubai, batu pensil, dan snorkeling area kri
17.00 – 17.30 : Perjalanan kembali ke homestay
17.30 – 20.30 : Bersih-bersih dan makan malam (include)
20.30 – 04.00 : Istirahat
HARI KEDUA
04.00 – 05.00 : Sarapan (include) dan persiapan kegiatan
05.00 – 14.00 : Explore wayag 1, wayag 2, snorkeling area wayag, kasih makan hiu di wayag dan makan siang (include)
14.00 – 17.30 : Perjalanan kembali homestay
17.30 – 20.30 : Bersih-bersih dan makan malam (include)
20.30 – 07.00 : Free program / Istirahat
HARI KETIGA
07.00 – 08.00 : Sarapan (include) dan persiapan kegiatan
08.00 – 17.00 : Explore telaga bintang, pantai pianemo, puncak pianemo, snorkeling di arborek, manta point, pasir timbul, snokrling di yenbuba dan makan siang (include)
17.00 – 17.30 : Perjalanan kembali homestay
17.30 – 20.30 : Bersih-bersih dan makan malam (include)
20.30 – 06.30 : Free program / Istirahat
HARI KEEMPAT
06.30 – 07.30 : Sarapan (include) dan persiapan kegiatan
07.30 – 08.30 : Perjalanan menuju waisai
08.30 – 09.00 : Persiapan menuju pelabuhan sorong
09.00 – 12.00 : Perjalanan menuju pelabuhan sorong
12.00 – 14.30 : Makan Siang (exclude & hunting oleh-oleh)
14.30 – 16.30 : Check in dan Trip selesai
*Itinerary bisa berubah sewaktu-waktu tergantung cuaca dan kondisi di lapangan*
About Me
Piknik Nusantara merupakan agen travel domestik yang menawarkan wisata ke puluhan destinasi di Indonesia. Dibawah naungan CV Persada Nusantara Utama kami siap melayani berbagai permintaan tour dengan harga kompetitif dan pelayanan terbaik.
Operator Contact Details
Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please
Sign In or
Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
Ketentuan:
1. Peserta terbuka untuk umum
2. Untuk Open Trip, Calon Peserta diwajibkan membayar DP 50% dari harga paket
3. Pendaftaran ditutup tanggal H-7
4. Pembayaran terakhir tanggal H-7
Pendaftaran:
Kirim sms/WA/BBM refristrasi ke Contact Person kami dengan format :
1. (Nama Trip)Spasi(tanggal Trip)
2. Nama peserta
3. No Hp peserta
4. Meeting Point
Pembayaran
1. Peserta akan dinyatakan fix bila sudah melunasi pembayaran
2. Pembayaran tidak dapat dikembalikan tapi bisa digantikan
3. Bukti pembayaran dikirimkan melalui Contact Person kami.
Terms and Regulations:
Regulasi:
1. Calon peserta yang sudah transfer dan tidak jadi ikut di hari H pembayaran hangus.
2. Apabila jumlah quota minimal tidak terpenuhi, maka HARGA akan menyesuaikan.
3. Pembayaran akan kami kembalikan 100% apabila ada pembatalan dari pihak kami.
4. Sebagai Commitment Fee, calon peserta wajib membayar DP 50%.
5. Pembayaran wajib dilunasi H-7
6. Tidak menerima reservasi / booking tanpa DP (langsung DP akan langsung masuk list sebagai peserta)
Peserta dianggap mengerti dan menyetujui semua ketentuan di atas
Force Mejure
Apabila ada kejadian FORCE MAJEURE sehingga TRIP tertunda atau batal maka akan dilakukan musyawarah mufakat.
Necessary Equipments:
1. Tas Daypack/Kerir 40L/mini koper
2. Baju ganti Minimal 5 Pasang
3. Baju untuk berenang
4. Obat-obatan pribadi
5. Kamera digital, SLR, kamera underwater (kalau punya)
6. Peralatan snorkling (kalau punya)
7. Sepatu/Sendal Treking
8. Sunblock minimal SPF 30
9. Peralatan Mandi
10. Jaket
11. Colokan/terminal
Info:
Info Lebih lanjut silahkan kontak telp/Whats App/Line official/Websites : Harap menghubungi trip operator kami.
Address : Jl. Kali Abang Tengah, Gang Simbang 1, No. 3 Bekasi Utara Jawa Barat Indonesia POS 17125 Bekasi, Jawa Barat 17125