shop-triptrus
Rating

Sep/21  –  Sep/24

Open Trip Lombok

tanjung ringgit, pink beach, Air Terjun Sendang Gile, Bukit Malimbu, Desa Sade, Gili Air, Gili Meno, Gili Trawangan, Tanjung Aan, Pantai Mawun

Operator: keliling indonesia  

Rp 1.950.000,00 / orang

Grade: Journey
Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.
Quota: 6 persons (Max. 35)
Trip Done
    
Lombok dengan segala pesona pantai virgin dan budaya lokal yang kental menjadikan nya destinasi impian banyak traveler. Sayang nya lebih populer di mata petualang mancanegara ketimbang kita traveller Indonesia.

Dalam trip explore lombok ini kita akan mengeksplor kekayaan pesona dan budaya Lombok semaksimal mungkin. Kita akan mengexplor pantai pink dan tanjung ringgit seharian, melihat indahnya ikan warna warni bermain di atas taman karang. Dihari kedua kita akan explore 3 Gili yang mendunia itu (gili air, gili meno dan gili trawangan), menjadi bagian dari pengunjung manca negara dan makan malam di night market gili Trawangan. Dihari ketiga kita akan trekking ke air terjun tiu Kelep dan Sendang Gile, air terjun yang dramatis dan dingin dikaki Gunung Rinjani. Dihari terakhir trip kita akan mengunjungi pantai virgin Tanjung Aan dan Pantai Mawun, melewati pantai Kuta dan Wisata budaya ke desa Tradisional Sasak Sade. Jika masih ada waktu kita akan mengunjungi pantai Mawun, pantai putri Mandalika dan Selong Belanak, ini pantai berpasir seperti butiran Merica yang jika pasang naik akan seperti kolam raksasa.

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 1.950.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 950.000,00
  • Installment 2 : Rp 500.000,00
  • Installment 3 : Rp 500.000,00


Price Include:
- Transportasi selama trip
- Penginapan 2 malam di Mataram dan 1 malam di Gili Trawangan
- Kapal hooping Island Tanjung Ringgit dan pink Beach
- Kapal penyeberangan ke Gili Trawangan
- Kapal hopping island Gili trawangan, gili air dan gili Meno
- Semua HTM wisata
- sarapan 3x
- Leader kelilingindonesia adventure
- Guide lokal
- dokumentasi up&under water
- life vest
- P3K standart


Price Exclude:
- tiket pesawat ke dan dari meeting point
- snorkel gear
- makan selain sarapan
- pengeluaran pribadi
- sepeda untuk explore gili Trawangan


Activities:
  • Backpacking
  • Beach Exploring
  • City Walk
  • Culinary
  • Cultural trip
  • Hiking
  • Island Hopping
  • Photography
  • Snorkeling


Other Trip from keliling indonesia


Des/23

Explore Banyuwangi
Explore Banyuwangi
Rp 1.350.000,00/orang
Grade : Journey
Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.

Des/22

Open Trip Aceh - Sabang
Open Trip Aceh - Sabang
Rp 2.750.000,00/orang
Grade : Journey
Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.

Des/22

Overland Flores
Overland Flores
Rp 2.550.000,00/orang
Grade : Journey
Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.

Comment

Discussion »

No topic yet
Any
e.g. Bromo
Any
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Sunan Ibu
17 - 18 Jan 2025
×

...