Jelajah Kecantikan Tersembunyi Pulau Nusakambangan Dan Wisata Baturaden
#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini.
Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.
Price Basic:Rp 500.000,00 / orang
Installments:- Down Payment : Rp 300.000,00
- Installment 2 : Rp 200.000,00
Price Include:Angkot selama di Cilacap
Bis AC selama di Purwokerto
Kendaraan selama di Nusakambangan
Kapal untuk menyeberang ke Nusakambangan (PP)
Makan 5x
Aqua botol 2x
Penginapan
Tiket masuk objek wisata
Biaya perijinan dan asuransi
Parkir dan tip supir
Kaos
Dokumentasi
Price Exclude:Transport dari tempat asal ke Cilacap dan sebaliknya
Pengeluaran pribadi lainnya
Activities:- Beach Exploring
- Culinary
- Trekking
Meeting Point:
Terminal Cilacap jam 06.00
Itinerary
Sabtu, 28 September 2013
06.00 – 07.00 Kumpul di terminal Cilacap, bersih-bersih bagi yang mau
07.00 – 08.00 Sarapan nasi box
08.00 – 08.30 Perjalanan ke pelabuhan untuk menyeberang ke Nusakambangan
08.30 – 09.30 Menyeberang ke Nuskam pake kapal
09.30 – 10.15 Perjalanan ke pantai Permisan
10.15 – 13.00 Eksplor Pantai Permisan dan trekking ke Pantai Pasir Putih
13.00 – 14.30 Perjalanan kembali ke Cilacap
14.30 – 16.00 Makan siang Bakso Gepeng, bersih-bersih, sholat, lanjut eksplor Benteng Pendem
16.00 – 17.30 Shopping di Toko Inyong Oblong
17.30 – 18.30 Ke Masjid Agung utk persiapan solat magrib dan bersih-bersih
18.30 – 19.30 Beli oleh-oleh khas Cilacap
19.30 – 21.00 Makan malam di lesehan 70
21.00 – selesai Cek in hotel, lanjut tidur zzzzz
Minggu, 29 September 2013
07.00 – 08.30 Perjalanan ke Baturaden + sarapan nasi box di bis
08.30 – 12.30 Eksplor Baturaden (Pancuran Telu, Pancuran Tujuh, foto-foto)
12.30 – 14.30 Makan siang Soto Jalan Bank, sholat
15.00 – selesai End Trip (kembali ke tempat asal bisa dari Purwokerto, Kroya atau Cilacap)
About Me
Kalo ditanya, lebih suka mana: traveling, mountaineering, atau photographing? Saya akan jawab: I lOVE THEM ALL
Operator Contact Details
Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please
Sign In or
Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
Sistem Pembayaran:
Sesi 1 s/d 25 Agustus 2013 sebesar Rp 300.000 (bayar DP)
Sesi 2 s/d 15 September 2013 sebesar Rp 200.000 (pelunasan)
Ke BNI Syariah No.Rek: 80-2810-1205 a/n Intan Deviana Safitri
Untuk memudahkan pengecekan silakan tambahkan 3 digit terakhir nomor hape teman-teman.
Contoh: Intan 085647803177, makan DP menjadi Rp300.137 dan pelunasan menjadi Rp200.137
Pendaftaran ditunggu sampai tanggal 15 September 2013. Jika ada yang mendaftar setelah tanggal 25 Agustus 2013, diharap langsung melunasi pembayaran. Bagi yang sudah bayar DP namun membatalkan trip sebelum tanggal 25 Agustus 2013, maka DP akan dikembalikan full dan hangus apabila membatalkan setelah tanggal 25 Agustus 2013. Jika peserta kurang dari 10 orang, maka trip akan batal atau tetap jalan dengan penyesuain harga.
Jika sudah melakukan pembayaran, silakan konfirmasi ke:
Intan 085647803177 / 2922020D
dan mengirimkan bukti transfer ke intandeviana@yahoo.com
NB:
Dari Jakarta:
Alternatif Kereta yang match dengan trip ini:
Serayu Malam: Jakarta Kota (20.35) – Maos (05.36). Dari Maos menuju Terminal
Cilacap bisa mengendarai ojek
Selebihnya adalah kereta Bisnis yang berangkat dari Pasar Senen dan turun di Kroya
Untuk bis, bisa naik bis Gapuraning Rahayu, Sinar Jaya, Doa Ibu ambil jurusan Terminal Cilacap
Ke Jakarta:
Serayu Malam (terlalu mepet, karena kereta brkt jam 17.10 dari Kroya)
Progo: Kroya (17.56) – Pasar Senen (23.49)
Kutojaya Utara: Kroya (18.26) – Pasar Senen (00.31) > paling recommended
Selebihnya adalah kereta bisnis dan eksekutif
Untuk bis, bisa naik bis Gapuraning Rahayu naik dari terminal Cilacap turun di Kp.Rambutan
Terms and Regulations:
-
Necessary Equipments:
Baju ganti secukupnya
Alat mandi
Jas ujan/ponco/payung
Sandal/sepatu yang nyaman untuk treking
Kamera (optional)
Sunblock (optional)
Kacamata hitam (optional)
Snack/cemilan/roti
Air mineral tambahan
Obat-obatan pribadi
Info:
-