Berwisata menikmati keindahan budaya dan adat Dieng yang diselimuti dinginnya udara pegunungan, Golden Sunrise adalah sunrise yang sangat layak untuk anda saksikan dari Puncak Bukit Sikunir.
#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini.
Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.
Price Basic:Rp 550.000,00 / orang
Installments:- Down Payment : Rp 250.000,00
- Installment 2 : Rp 300.000,00
Price Include:1. Tiket Bis AC Eksekutif Seat 2-2 Jakarta-Wonosobo PP
2. Tiket Masuk Objek Wisata tercantum
3. Shuttle Bus Wonosobo-Dieng PP dan selama wisata
4. Tungku Penghangat
5. Makan 3x
6. Homestay dengan badcover dan Kamar Mandi Air Panas
7. Guide lokal
8. P3K
9. Dokumentasi Foto (Free narsis individu / couple)
Price Exclude:1. Obat-obatan Pribadi,
2. Asuransi wisata
3. Biaya menuju dan dari meeting point
Activities:- Culinary
- Cultural trip
- Hiking
- Historical Places
- Mountain Climbing
Meeting Point:
Terminal Bus Rawamangun
Hari Ke-1, Meeting Point
Jum'at, 23 Agustus Meeting Point diterminal Bis Rawamangun Jakarta untuk selanjutnya melakukan perjalanan Menuju Wonosobo, Jawa Tengah
Hari Ke-2
Hunting Foto di Gardu Pandang Thieng, mengunjungi Telaga Warna, Telaga Pengilon, Goa Semar, Goa Sumur, Goa Jaran, Kawah Sikidang, Dieng Plateu Theatre, Museum Kailasa, Candi Gatotkaca dan Malam Kebersamaan
Hari Ke-3
Hunting Golden Sunrise, mengunjungi Telaga Cebongan, Mengunjungi Komplek Candi Arjuna, Kawah Sileri, Tuk Bima Lukar dan Kulineran Mi Ongklok yaitu makanan khas Wonosobo-Dieng
Hari Ke-4
Sampai kembali di Jakarta dan See good bye...
About Me
Kami adalah biro penyelenggara perjalanan wisata Domestik yang berdomisili di Jakarta Timur, kami tercatat di
SK Kemkumham : AHU-12986.AH.01.01.Tahun 2013
Akta Notaris : 32 Tanggal 30 Januari 2013 �¢ï¿½ï¿½ SURJADI, SH
dengan n
Operator Contact Details
Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please
Sign In or
Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
DP 250.000 ditransfer ke : BCA : 3423 212 639 a/n Tupono
Segera konfirmasi jika sudah DP.
Terimakasih
Terms and Regulations:
-
Necessary Equipments:
1. Pakaian ganti untuk 2 hari 1 malam
2. Jaket / pakaian hangat
3. Charger alat dokumentasi pribadi
4. Flashdisk untuk copy foto (8 Gb recomended)
5. Senter untuk trekking Sikunir
Info:
Contact Person
Bambang / Bengs (Marketing) : 0855 1060 589 / 0815 1330 0445 / PIN BB : 25DCA077
Popon / Pons (Operasional) : 0856 9444 7847 / 0813 1111 3392 / PIN BB : 321BE84E
Base camp : 021-3318 6978, Fax : 021-851 9325, Email : marketing@kemuningindowisata.com
Fb / fanpage : Kemuning Indowisata