shop-triptrus
Rating

Mar/28  –  Mar/30

Adventurous Bromo Photo Trip

Taman Nasional Bromo Tengger Semeru

Operator: Travelmate Indonesia  

Rp 2.500.000,00 / orang

Grade: Light
Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.
Quota: 1 persons
Trip Done
    
TRAVELMATE INDONESIA - "ADVENTUROUS BROMO PHOTOTRIP"

Dear Sahabat Travelmate Indonesia,

Menyaksikan kemegahan Gunung Semeru yang menjulang menggapai langit, menikmati hamparan lautan pasir luas dan hijaunya savana di Bukit Teletubies, serta menatap indahnya mentari beranjak keluar dari peraduannya atau sebaliknya menikmati temaram senja dari punggung bukit Bromo adalah pengalaman yang takan terlupakan saat menyambangi Bromo. Bicara mengenai kebudayaan dan masyarakatnya, Bromo yang dihuni oleh mayoritas Suku Tengger sejak era Majapahit menghadirkan keunikannya yang khas.

Gunung Bromo berasal dari kata Brahma (salah seorang Dewa agama Hindu). Bromo merupakan gunung api yang masih aktif dan terkenal sebagai icon wisata Jawa Timur yang masuk dalam Kompleks Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS). Gunung ini tidak sebesar gunung api lainnya di Indonesia tetapi memiliki pemandangannya yang spektakuler dan dramatis. Keindahannya yang luar biasa membuat fotografer yang mengunjunginya tak akan kehabisan objek foto.

TRAVELMATE PhotoTrip Indonesia dengan pelayanan yang khusus berikut Tutor Fotografi mengadakan PhotoTrip ke Bromo untuk membantu mewujudkan keinginan rekan-rekan sekalian dalam menikmati serta merekam keindahan alam surgawi disekitaran Bromo seperti: Air Terjun Madakaripura, Savana di Bukit Teletubies, Lautan Pasir dan Pemotretan Suku Tengger dan Kuda yang begitu khas.

Untuk itu kami mengajak rekan-rekan semua untuk mengikuti dan merasakan serunya perjalanan bersama Travelmate PhotoTrip Indonesia.

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 2.500.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 1.000.000,00
  • Installment 2 : Rp 1.500.000,00


Price Include:
Biaya Termasuk:
• Transportasi Eksklusif In & Out Airport
• Transportasi Jeep di Bromo dan Sekitar
• Penginapan Twin Sharing
• Makan 7x
• Air Mineral
• Tiket masuk ke seluruh objek wisata
• Tutor Fotografi & Tour Leader
• Biaya Setting Model Hunting
• Modul Tips Pemotretan
• Dokumentasi foto



Price Exclude:
Biaya Tidak Termasuk:
• Tiket Pesawat dari atau menuju Surabaya
• Kebutuhan Pribadi

===============
RECOMMENDED FLIGHT/TRAIN :

JKT/BDG - SUB
Kedatangan Pukul 09.00 WIB

SUB - JKT/BDG
Keberangkatan Pukul 18.00 WIB atau sesudahnya.
===============


Activities:
  • Backpacking
  • Cultural trip
  • Hiking
  • Photo Hunting


Meeting Point:
Malang

Bromo Photo Trip
ITINERARY :

Day 1 (L/D) Jumat, 28 Maret 2014

Meeting Point: Bandara Juanda & Stasiun KA

10.30 >> Otw Bromo
12.00 - 13.00 >> Makan Siang di Probolinggo
13.00 - 14.00 >> OTW Madakaripura
14.30 - 17.00 >> Hunting Air Terjun Madakaripura
17.00 >> Check In Hotel
19.30 >> Makan Malam
20.00 >> Acara Bebas


Day 2 (B/L/D) Sabtu, 29 Maret 2014


03.00 >> Morning Call
03.30 >> OTW Penanjakan
05.00 - 07.00 >> Sunrise di Penanjakan
07.00 - 07.30 >> OTW Kawah Bromo
07.30 - 09.00 >> Hunting Sekitar Kawah Bromo
09.00 - 10.00 >> Makan Pagi
10.30 - 11.30 >> Hunting Human Interest
12.00 - 13.00 >> Makan Siang
14.00 - 15.00 >> Acara Bebas
15.30 - 18.00 >> Sunset di Savana
19.30 >> Makan Malam
20.00 - 21.00 >> Diskusi Fotografi
21.00 >> Acara Bebas

Day 3 (B/L) Minggu, 30 Maret 2014


04.00 >> Morning Call
05.00 - 09.00 >> Hunting Kuda Tengger di Savana & Lautan Pasir
09.30 - 10.00 >> Makan Pagi
10.30 >> Check Out & OTW Surabaya
12.00 - 13.00 >> Makan Siang
15.00 >> Transfer Out Airport

*Itinerary perjalanan dapat berubah menyesuaikan situasi dan kondisi tanpa mengurangi hak peserta


 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
 -

Terms and Regulations:
RESERVASI :
Untuk Konfirmasi dan Informasi PhotoTrip dan juga Travelmate siap membantu rekan2 sekalian untuk book tiket pesawat.

Untuk info lebih detil dapat menghubungi :

CP:
Malik Id
(Detil Operator ini dapat dilihat di tab "Operator") (Call/SMS/Whatsapp)
BBM (Detil Operator ini dapat dilihat di tab "Operator")

Sandy Wijaya
(Detil Operator ini dapat dilihat di tab "Operator") (Call/SMS/Whatsapp)
BBM (Detil Operator ini dapat dilihat di tab "Operator")

===================================
PENDAFTARAN DAN PEMBAYARAN :

DP Phototrip IDR 1.500.000,-
*Pelunasan DP 15 Maret 2014
ATM yg tersedia: MANDIRI, BNI, BCA

Peserta dibatasi untuk 11 pax
===================================

===================================
FORMAT PENDAFTARAN PESERTA :

" Daftar [Nama Trip] - [Nama Lengkap] - [Kota Asal] - [No. HP] - [Jenis Kamera] - [Alamat Email]"

Contoh: PHOTOTRIP BROMO - BONO - Bandung - 089786756453 - Canon EOS 1000d - bonosaja@bono.com
===================================



Necessary Equipments:
INFO :
Fans Page FB: Travelmate Indonesia
Twiter: @travelmateindo

Join us and feel the differences!

Info:
 -

Other Trip from Travelmate Indonesia


Mei/26

Sailing Komodo (Live On Board) Sailing Komodo (Live On Board)
Rp 1.900.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Mei/24

Explore Raja Ampat Explore Raja Ampat
Rp 4.900.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Mei/01

Trip Explore Tn. Taka Bonerate & Selayar - Sulawesi Selatan (Available For Scuba Diving) Trip Explore Tn. Taka Bonerate & Selayar - Sulawesi Selatan (Available For Scuba Diving)
Rp 2.500.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Baduy Dalam Jalur Ciboleger
05 - 06 Oct 2024
Pulau Harapan
05 - 06 Oct 2024
Baluran Menjangan Ijen
11 - 13 Oct 2024
Baluran Menjangan Ijen
11 - 13 Oct 2024
Baduy Dalam Jalur Ciboleger
12 - 13 Oct 2024
×

...