shop-triptrus
Rating

Jul/02  –  Jul/03

Wisata Pulau Harapan Kepulauan Seribu

Pulau Harapan, Pulau Bulat, Pulau Perak, Pulau Gosong Perak, Pulau Panjang, Taman Biota Laut Pulau Harapan, Spot Snorkeling Pulau Putri, Spot Snorkeling Pulau Macan Gundul

Operator: exploreseribu.com  

Rp 368.000,00 / orang

Grade: Light
Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.
Quota: 10 persons (Max. 30)
Trip Done
    
Tidak perlu menuju ke Indonesia Timur untuk menikmati keindahan bawah laut (underwater) dengan keragaman coral dan ikan hiasnya, Pulau Harapan ada di Jakarta.

Hanya dengan 3 jam waktu perjalanan dari Jakarta menggunakan Kapal Ferry, anda sudah bisa menikmati kekayaan alam bawah air dengan aktivitas Snorkeling dan Island Hopping, melompat dari satu pulau ke pulau lainnya di Kawasan Taman Nasional Laut Kepulauan Seribu, Pulau Harapan.

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 368.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 200.000,00
  • Installment 2 : Rp 168.000,00


Price Include:
• Tiket kapal fery dari dermaga Kali Adem Muara Angke - Pulau Harapan (pp)
• Asuransi perjalanan laut Jasa Raharja dari tiket kapal
• Makan 3 kali selama wisata
• BBQ - Bakar Ikan malam hari pertama
• Welcome drink
• Homestay/penginapan (AC)
• Sewa perahu jelajah untuk snorkeling + jelajah pulau
• Perlengkapan snorkeling tiap peserta 1 set (gogle, snorkel dan spin)
• Dokumentasi wisata dengan kamera underwater
• Pemandu Wisata

Price Exclude:
• Makan dan Minum diluar paket
• Aktivitas Water Sport (Banana Boat)
• Tips Pemandu (sukarela)

Activities:
  • Beach Exploring
  • Family Vacation
  • Island Hopping
  • Photography
  • Snorkeling


Meeting Point:
Dermaga Kali Adem Muara Angke, 06:00

Hari 1. Explore Pulau Harapan, Island Hopping dan Snorkeling
06.00 WIB berkumpul di Meeting Point Muara Angke/ Kali Adem
07.00 WIB Menggunakan Kapal Ferry menuju pulau Harapan
10.30 WIB Tiba di Pulau Harapan dan Checkin di Homestay
11.00 WIB Makan siang, Sholat dan istirahat
12.00 WIB Snorkeling di Spot Pulau Putri
14.00 WIB Island Hopping di Pulau Perak, Pulau Gosong Perak & Pulau Bira
16.00 WIB Snorkeling di Spot Pulau Macan
17.00 WIB Menunggu dan Menikmati Sunset di Pulau Bulat
16.30 WIB kembali ke pulau Harapan
19.00 WIB makan malam
21.00-23.00 WIB acara BBQ - Bakar Ikan Laut

Hari 2. Sunrise dan Taman Biota Laut Pulau Harapan
05.30 WIB Bangun Pagi dan Hunting Sunrise
07.00 WIB Sarapan pagi
08.00 WIB berkunjung ke Penangkaran Penyu - Taman Biota Laut Pulau Harapan
10.00 WIB permainan Banana Boat (exclude) 25K/orang
11.00 WIB persiapan check out dari Homestay
12.00 WIB berangkat menuju Jakarta
15.00 WIB Tiba di pelabuhan Kali Adem

exploreseribu.com


About Me

Explore Seribu Pulau, Jakarta. Jasa Wisata untuk destinasi Pulau Harapan, Pulau Tidung, Pulau Pari, Pulau Pramuka dan Kelapa, Gili Labak, Gili Ketapang dan Kepulauan Indonesia

WA +62 81-222-300-500 | +62 813 2277 7494

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
Pendaftaran Open Trip Pulau Harapan

• Tiap 1 (satu) orang bisa mendaftar untuk trip Pulau Harapan
• Booking wisata ditandai dengan pembayaran uang muka yang sudah ditentukan dan melakukan konfirmasi pembayaran
• Pelunasan pembayaran dilakukan minimal 3 hari sebelum pelaksanaan open trip pulau harapan
• Batas usia pendaftar adalah minimal 5 tahun dan maksimal 65 tahun dengan membayar biaya wisata penuh 100%

Pembataral Trip Pulau Harapan

• Tiap peserta yang sudah membayar uang muka atau pelunasan tidak dapat membatalkan trip kurang dari 10 hari.
• Peserta yang batal, uang tidak dapat dikembalikan tetapi dapat digantikan atau menjadwal ulang waktu pelaksanaan dengan pemberitahuan 7 hari sebelum pelaksanaan.
• Jika tidak memenuhi kuota, trip dibatalkan atau ditunda untuk jadwal berikutnya atau tetap berangkat dengan penyesuaian harga
• Pembatalan acara sebelum hari H oleh pihak Explore Pulau Seribu jika dirasa membahayakan keselamatan dengan pertimbangan kondisi di lapangan (banjir/ tanah longsor/ gempa/ tsunami) yang mengakibatkan trip tidak mungkin dilaksanakan, biaya operasional trip akan dikembalikan 100%

• Keterlambatan kepulangan karena perubahan Cuaca atau Jadwal Kapal maka biaya penginapan dan makan menjadi tanggungan peserta

Terms and Regulations:
• Peserta dalam kondisi sehat dan prima serta tidak sedang dalam perawatan kesehatan atau penyakit menular berbahaya
• Peserta wajib mematuhi aturan yang berlaku di masing-masing destinasi yang dikunjungi dan menghormati adat dan kebudayaan setempat.
• Peserta tidak mengambil apapun kecuali foto, tidak meninggalkan apapun kecuali jejak dan tidak membunuh apapun kecuali waktu
• Peserta tidak membawa dan menggunakan minuman keras dan obat-obatan terlarang
• Setiap pendaftar dianggap mengerti, memahami dan menaati semua yang telah menjadi kesepakatan sebelum berjalannya wisata

Necessary Equipments:
• Topi atau penutup kepala untuk menghindari dehidrasi
• Kaca mata hitam untuk melindungi mata
• Jangan lupa siap sedia air minum selama wisata
• Sunblock atau Tabir surya untuk perlindungan terhadap kulit
• Jangan sampe ketinggalan Baju Renang
• Memakai Sandal akan lebih memudahkan pergerakan
• Sebaiknya Ransel dan bukan Koper
• Handuk dan baju ganti, karena tidak ada fasilitas hotel yang menyediakan keduanya
• Plastik air untuk pengaman gadget anda
• Kamera wajib, sangat cocok jika punya kamera bawah air


Info:
Silahkan tanyakan jika ada hal-hal lain seputar kegiatan di Pulau Harapan Kepulauan Seribu Utara kepada Operator Trip Kami dibawah ini.


Other Trip from exploreseribu.com


Jan/02

Liburan Tahun Baru Dan Wisata Di Pulau Harapan Liburan Tahun Baru Dan Wisata Di Pulau Harapan
Rp 365.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Jan/02

Open Trip Pulau Tidung Liburan Tahun Baru Open Trip Pulau Tidung Liburan Tahun Baru
Rp 350.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Jan/02

Liburan Tahun Baru Dan Wisata Di Pulau Harapan Liburan Tahun Baru Dan Wisata Di Pulau Harapan
Rp 365.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography
×

...