shop-triptrus
Rating

Okt/25

One Day Tour: Menapaki Jejak Petani Kerang & Banten Heritage

Banten lama, komunitas masyarakat petani kerang

Operator: Campa Tour  

Rp 300.000,00 / orang

Grade: Light
Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.
Quota: 9 persons (Max. 10)
Trip Done
    
Trip ini menggabungkan antara trip sejarah banten lama dengan cultural trip yaitu mengikuti aktivitas para petani kerang mualai dari panen hingga pengolahan.

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 300.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 100.000,00
  • Installment 2 : Rp 200.000,00


Price Include:
• Transportasi selama tour
• Makan sesuai program (2x makan)
• Air mineral
• Tour leader
• Guide


Price Exclude:
Makan di luar program
Pengeluaran pribadi
Biaya tour tambahan di luar Itinerary


Activities:
  • Culinary
  • Cultural trip
  • Historical Places


Meeting Point:
Hotel Kartika Candra

One Day Tour: Mengikuti Jejak Petani Kerang
05.30 Meeting point di Lobby Hotel
06.00 start dari jakarta (breakfast dibungkus)
06.00-08.00 Perjalanan menuju Banten
08.00-08.10 Sampai dilokasi Komunitas Petani Kerang
08.10-08.30 Ramah tamah
08.30-11.00 Program 1: Naik kapal untuk melihat lokasi pembesaran kerang/Proses pengambilan kerang . Mampir untuk foto di Pulau Burung
11.00-11.30 Kembali ke lokasi pengolahan kerang untuk melihat proses pengolahan kerang
11.30-12.00 Makan bersama (masakan berbahan kerang)
12.30 Menuju Keraton Kaibon
12.30-14.00 Program 2: Explore keratin Kaibon dan diskusi dengan guide lokal
14.00-14.10 Menuju museum Banten
14.10-15.00 Program 3 Menikmati peninggalan kejayaan Kesultanan Banten di Museum
15.00-16.00 Explore Keraton Surosowan dan Masjid Banten
16.00-16.15 Menuju benteng Belanda dan situs pecinan
16.00-17.00 Explore Benteng Belanda dan Klenteng Avalokitesvara
17.00-19.00 Kembali ke Jakarta

Note : Itinerary bersifat tidak mengikat dan dapat berubah sewaktu-waktu menyesuaikan kondisi di lapangan.

Campa Tour


About Me

campa Tour, sebuah tour & travel yang berfokus pada wisata domestik, khususnya tempat-tempat peninggalan sejarah dan alam.

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
1. Itinerary sewaktu-waktu bisa berubah sesuai kondisi dilapangan.
2. Penjemputan & Droping hari terakhir disesuaikan dengan transportasi dan jam kepulangan peserta.
3. Pembayaran pertama paling lambat H-10 sebesar 50% dan pembayaran penuh maksimal H-3..
4. Pembatalan acara dari pihak pemesan, maka pembayaran tanda jadi (DP/CASH) dianggap hangus jika terjadi.
5. Koordinasi mengenai teknis lapangan akan dibicarakan lebih lanjut.
6. Nomor rekening untuk pembayaran Bank Mandiri Fitria Chaerani a.c 1270005209984.
7. Konfirmasi lebih lanjut dapat menghunbungi Fitria Chaerani : (+62)81263679350.
8. Harga termasuk: sesuai itinerary.
9. Harga tidak termasuk: sesuai itinerary


Terms and Regulations:
1. Itinerary sewaktu-waktu bisa berubah sesuai kondisi dilapangan.
2. Penjemputan & Droping hari terakhir disesuaikan dengan transportasi dan jam kepulangan peserta.
3. Pembayaran pertama paling lambat H-10 sebesar 50% dan pembayaran penuh maksimal H-3..
4. Pembatalan acara dari pihak pemesan, maka pembayaran tanda jadi (DP/CASH) dianggap hangus jika terjadi.
5. Koordinasi mengenai teknis lapangan akan dibicarakan lebih lanjut.
6. Nomor rekening untuk pembayaran Bank Mandiri Fitria Chaerani a.c 1270005209984.
7. Konfirmasi lebih lanjut dapat menghunbungi Fitria Chaerani : (+62)81263679350.
8. Harga termasuk: sesuai itinerary.
9. Harga tidak termasuk: sesuai itinerary


Necessary Equipments:
1. Baju ganti
2. obat-obatan pribadi
3. perlengkapan pribadi yang dirasa perlu

Info:
 -

Other Trip from Campa Tour


Des/21

Open Trip Alor Open Trip Alor
Rp 3.858.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Des/12

Open Trip Pulau Sabu Open Trip Pulau Sabu
Rp 3.850.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Des/05

Open Trip Sumba Open Trip Sumba
Rp 2.780.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Pulau Harapan
02 - 03 Nov 2024
Baluran Menjangan Ijen
08 - 10 Nov 2024
Pulau Harapan
09 - 10 Nov 2024
×

...