shop-triptrus
Rating

Agu/08  –  Agu/09

Menjelajah Ke Pulau Harapan

Pulau Harapan, Pulau Bira Besar, Pulau Kayu Angin, Pulau Genteng, Pulau Putri Barat, Pulau Perak, Pulau Gusung, Pulau Bulat

Operator: badpacker  

Rp 330.000,00 / orang

Grade: Light
Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.
Quota: 20 persons (Max. 50)
Trip Done
    
Trip selow! Homestay AC, listrik siang malem, sinyal mobile data juga ada.

Takut gak bisa berenang? Tenang aja.. Dikasih pelampung kok, safety first. Arus di pulau-pulau seputaran Harapan gak terlalu kuat, jadi enak buat snorkeling. Ikan-ikannya juga udah familiar dengan manusia, apalagi ikan-ikan di Pulau Bira Besar. Pada nyamperin, sob! Jangan bawa remah-remah roti kalo gak mau 'dikeroyok' ikan-ikan disini. Belom pernah ngerasain ikan berenang muter2in badan lo, kan? Spot di Pulau Tidung sama Pari lewat pokoknya. Hehehee..

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 330.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 150.000,00
  • Installment 2 : Rp 180.000,00


Price Include:
1. Transportasi Kapal Muara Angke - Pulau Harapan PP
2. Welcome Drink
3. Penginapan Homestay AC
4. Makan 3x (Siang, Malam + BBQ dan Sarapan)
5. Kapal Hopping Island
6. Guide

Price Exclude:
1. Keperluan pribadi
2. Konsumsi diluar harga paket


Activities:
  • Backpacking
  • Beach Exploring
  • Diving
  • Island Hopping
  • Photography
  • Snorkeling


Meeting Point:
SPBU Muara Angke

8 Agustus 2015
05.00 - 06.00 : Kumpul di Dermaga Muara Angke (Depan POM Bensin)
06.00 - 07.00 : Persiapan Masuk Kapal
07.00 - 10.30 : Perjalanan Menuju Pulau Harapan
10.30 - 12.00 : Tiba di homestay, Makan siang dan persiapan snorkeling
12.00 - 17.00 : Snorkeling dan island hoping ( Pulau Bira Besar, Pulau Perak, Pulau Gosong, Pulau Bulat, atau Pulau Tongkeng)
17.00 - 18.00 : Hunting Sunset
18.00 - 19.00 : Istirahat / makan / BBQ
19.00 - 23.59 : Free time / Tidur

9 Agustus 2015
04.00 - 06.00 : Bangun pagi dan hunting sunrise
06.00 - 07.00 : Sarapan
06.30 - 09.45 : Free time / eksplor pulau
09.45 - 10.30 : Kembali menuju homestay
10.30 - 12.30 : Bersih-bersih dan persiapan pulang
12.30 - 16.00 : Perjalanan pulang menuju Dermaga Muara Angke

TRIP DONE!

badpacker


About Me

Mungkin kita sama-sama pegawai kantoran di Jakarta yang punya keinginan backpacking ke Bali / Lombok tapi waktu dan dananya kurang.

Ehh.. BISA! Jakarta dan sekitarnya juga MASIH PUNYA pantai yang bagus sob!

Gw BUKAN travel agent yak!

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
1. Seat DP Rp150.000,- / Pax paling lambat tanggal 4 Agustus 2015.
2. Cancel diatas 2 Agustus 2015, DP hangus atau mencari pengganti.
3. Go Show / datang saat hari H bisa dilakukan dengan syarat membayar penuh biaya selama fasilitas masih ada / memungkinkan.
4. Pelunasan sisa pembayaran dapat dilakukan sebelum keberangkatan.

Terms and Regulations:
 -

Necessary Equipments:


Info:
 -

Other Trip from badpacker


Des/23

Long Weekend Natal Ke Pulau Harapan Long Weekend Natal Ke Pulau Harapan
Rp 490.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Mei/20

Trip Pulau Harapan Trip Pulau Harapan
Rp 315.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Feb/10

Menjelajah Di Sekitar Pulau Pahawang Menjelajah Di Sekitar Pulau Pahawang
Rp 450.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Pulau Harapan
02 - 03 Nov 2024
Baluran Menjangan Ijen
08 - 10 Nov 2024
Pulau Harapan
09 - 10 Nov 2024
×

...