shop-triptrus
Rating

Apr/10

Mencari Sensai Baru Dengan Rock Climbing Via Ferrata

Gunung Parang

Operator: shine tour  

Rp 525.000,00 / orang

Grade: Medium
May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.
Quota: 17 persons (Max. 50)
Trip Done
    
Mulai bosan dengan kehidupan di Jakarta? Untuk berganti suasana, tak perlu beranjak jauh dari kota Jakarta,, ke Purwakarta aja yukkk.. rasakan sensai berbeda dari sebelumnya..

Yuk kita intip kegiatan Rock Climbing di Gunung Parang…

Cek aja dokumentasinya untuk rock climbing via ferrata dan rasakan sendiri sensasinya..

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 525.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 225.000,00
  • Installment 2 : Rp 300.000,00


Price Include:
• Transportasi ELF pariwisata Jakarta – Purwakarta PP
• Makan Siang
• Air Mineral 600ml
• Safety Equipment
• Instruktur
• Peralatan Rock Climbing
• Dokumentasi
• Tour Leader

Price Exclude:
• TIPS untuk Tour Leader (Rp. 10.000 / Orang)
• TIPS untuk Pemandu (Rp. 15.000/orang)
• Pengeluaran pribadi dan kebutuhan pribadi
• Obat-obatan pribadi
• Penyimpangan dari jalur yang sudah ditentukan

Activities:
  • Backpacking
  • Hiking
  • Mountain Climbing
  • Photography


Meeting Point:
Dunkin Donut Plaza Semanggi

Rundown Acara / Itinerary
05.00 Kumpul di Dunkin Donut Plaza Semanggi
05.30 Perjalanan Menuju Purwakarta
08.00 Estimasi tiba di Purwakarta
08.00 Persiapan untuk Rock Climbing + Sarapan dulu (biar ada tenaga untuk Rock Climcool
09.00 Via Ferrata
12.00 Makan Siang & Istirahat
13.00 Perjalanan Pulang Menuju Jakarta
16.00 Perkiraan tiba kembali di Plaza Semanggi & Acara Trip selesai. sayonara


Nb :
 Parkiran Motor / Mobil di Plaza Semanggi buka 24 jam
 Acara Dapat berubah sewaktu – waktu tanpa adanya pemberitahuan terlebih dahulu.

shine tour


About Me

saya mencintai dunia traveling & pertama kali Bermain di Dunia Traveling pada Tahun 2005 & pada tahun 2009 resmi membuka EO bersama teman2 saya & sekarang berkembang menjadi SHINE Tour & Travel di tahun 2012 agar dapat mengenalkan indonesia kepada dunia

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
• Minimal keberangkatan 17 orang per tanggal keberangkatan, jika kurang dari 17 orang, maka PESERTA BERSEDIA DI PINDAH TANGGALKAN / DIKENAKAN BIAYA TAMBAHAN yang langsung dibayarkan pada pihak SHINE Tour & Travel
• MAKSIMAL RESERVASI & RESCHEDULE H-5 SEBELUM TANGGAL KEBERANGKATAN.
• Peserta yang tidak hadir pada saat acara berlangsung, maka voucher di anggap HANGUS (NO REFUND).
• Anak – anak usia 5 tahun keatas bayar full
• Peserta di anggap mengerti dan menyetujui semua syarat dan ketentuan yang berlaku

Terms and Regulations:
Cara Reservasi :

• Reservasi dapat dilakukan By Email ke : shine.tourtravel@hotmail.com dengan menyertakan data sebagai berikut :
o Nama Peserta
o Nomor HP
o Nomor Darurat yang dapat dihubungi
o Kode Voucher
o Tanggal keberangkatan
o Voucher di lampirkan

Necessary Equipments:
Yang Wajib dibawa :

* Topi
* Sepatu kets / sandal gunung
* Pakaian Ganti
* Autan / Sofel
* Tas Kecil
* Kaca Mata Hitam / Gaya
* Kamera Pribadi
* Makanan Kecil / ringan
* Minuman Pribadi
* Sunblock

Info:
• Merasakan sensasi ketinggian serta menikmati indahnya alam Purwakarta dari ketinggian.….
• Via ferrata berasal dari bahasa itali yang berarti jalan besi
• Via ferrata di gunung parang ini adalah via ferrata pertama di Indonesia
• Klasifikasi kesulitan Clasiccal Via Ferrata dengan tingkat kemiringan rendah, semua orang dapat memanjat Tebing Parang setinggi 150 meter ini
• Anak - Anak mulai usia 5 tahun sudah bisa mengikuti program ini.

Other Trip from shine tour


Jan/28

3 Pulau (kelor - Onrust - Cipir) 3 Pulau (kelor - Onrust - Cipir)
Rp 100.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Jan/27

3 Pulau (kelor - Onrust - Cipir) 3 Pulau (kelor - Onrust - Cipir)
Rp 100.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Jan/27

Explore Pulau Tidung (2 Can Go) Explore Pulau Tidung (2 Can Go)
Rp 350.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Treaking Gunung Papandayan
25 - 26 Apr 2025
Trekking Gunung Papandayan
02 - 03 May 2025
Baduy Dalam
03 - 04 May 2025
Trekking Gunung Papandayan
09 - 10 May 2025
×

...