#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini.
Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.
Price Basic:Rp 1.900.000,00 / orang
Installments:- Down Payment : Rp 900.000,00
- Installment 2 : Rp 500.000,00
- Installment 3 : Rp 500.000,00
Price Include:1. Tiket kapal pp sesuai paket yang diambil
2. Asuransi (selama paket berlangsung)
3. Transportasi lokal (pelabuhan-penginapan)
4. Penginapan (Hotel/ Homestay)
5. Sewa kapal wisata 2 hari
6. Sewa alat snorkling + life jaket
7. Biaya masuk tempat wisata
8. Pemandu wisata/pemandu lokal
9. Makan 6x prasmanan
10. Snak 2x
11. Ikan bakar di waktu tour
12. Free air mineral diwaktu tour
13. Buah
14. Es kelapa muda/Es kopyor
15. Dokumentasi Under water, Upwater, di harap membawah flashdisk 4GB
Price Exclude:1. Tiket bus atau perjalanan sampai pelabuhan Japara dari kota masing-masing
2. Tiket masuk perorangan ke Penangkaran Hiu
Activities:- Beach Exploring
- Diving
- Photography
- Snorkeling
Meeting Point:
Pelabuhan Kartini Jam 06.30
HARI PERTAMA
06:30-07:30 Harus udah sampai di pelabuhan kartini jepara
07:30-08:30 Pembagian tiket dari putra karimunjawa tour Posisi harus udah di dalam kapal bahari express
08:50-09:00 Kapal Express berangkat menuju kepulauan karimunjawa.
10:45-11:00 kapal sandar di pelabuhan karimunjawa
11:15-11:30 Di jemput dari pelabuhan menuju penginapan ( Homestay/Hotel)
11:30-12:00 Makan siang (Di sediakan) dan persiapan tour
13:00-14:30 Berangkat tour menuju menjangan kecil, spot ikan hias
14:30-16:00 perjalanan menuju tanjung gelam (pantai) hunting foto dll
16:30-17:00 Perjalanan pulang menuju pelabuhan rakyat/karimunjawa
18:00-19:00 Makan malam (disediakan) dan pelunasan harga paket
19:30-21:00 Acara bebas/free
22:00-05:00 istirahat
HARI KEDUA
04:30-07:00 Mandi dan sholat, (bagi yang menjalankan)
07:00-07:30 Sarapan pagi (Di sediakan)
07:30-08:00 Persiapan tour menuju pelabuhan rakyat karimunjawa
08:00-08:30 Menuju pulau menjangan besar atau penangkaran hiu
10:00-11:30 Perjalanan menuju pulau kecil, berenang, snorkling bermain dengan ikan hias
11:00-11:30 Menuju pulau tengah
11:30-12:00 Istirahat, makan siang, sholat (bagi yang mejalankan)
13:00-13:30 Snorkling hunting foto dll
14:00-14:30 Menuju pulau gosong kemloko
14:30-15:30 Hunting foto
15:30-16:00 Kembali kepelabuhan rakyat/karimunjawa
16:30-17:00 Kembali ke penginapan
18:00-19:00 Makan malam (Di sediakan) dan copy foto 19:30-20;30 Acara bebas, jalan-jalan beli oleh-oleh/suovenir
21:00-04:30 Packing dan Istirahat
HARI KETIGA
04:30-05:30 Bangun dan Sholat, (bagi yang menjalankan)
07:00-07:30 Mandi kemudian Sarapan pagi (Disediakan) dan packing
08:00-09:30 Acara bebas/free
10:00-10:30 Peserta diantar ke pelabuhan menuju ke kapal (EXPRESS)
10:45-11:00 Kapal berangkat Menuju Pelabuhan kartini (JEPARA)
12:45-13:00 Kapal Express sandar diPelabuhan kartini jepara, pulang Ke kota Masing-masing dan masa paket habis.
Nb: Tempat yang dikunjungi sewaktu waktu bisa berubah tergantung kpndisi cuaca.
Thanks
9NFINITY Tour Organizer
Operator Contact Details
Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please
Sign In or
Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
Melakukan pembayaran DP terlebih dahulu minimal DP 50% dari total biaya (keberangkatan)
Satu orang pun bisa gabung dalam acara ini, tetapi apabila keseluruhan peserta yang gabung kurang 6 orang maka untuk kapal wisata akan kami gabung dengan agen lain dan jika kurang dari 4 orang biaya akan kami sesuaikan. Apabila peserta tidak setuju dengan penyesuaian harga maka trip otomatis kami batalkan
DP hangus apabila peserta melakukan pembatalan
Trip dapat batal atau berubah jadwal sewaktu-waktu apabila terjadi cuaca buruk, perubahan jadwal dari pihak ASDP, dan kejadian-kejadian tertentu
Minimal umur peserta 1 tahun maksimal 70 tahun dan peserta tidak mempunyai riwayat kesehatan yang membahayakan diri sendiri atau peserta lain (diskon 30% untuk anak umur dibawah 3 tahun (tiket kapal non seat))
DP hangus apabila peserta telat datang di meeting point dan ketinggalan kapal
DP akan kami kembalikan 100% apabila ada pembatalan dari pihak kami karna sesuatu hal
Apabila ada salah satu fasilitas yang tidak di dapat karna sesuatu hal dari kami, kami hanya memberikan kompensasi senilai fasilitas yang tidak di dapat.
Apabila terjadi sesuatu hal yang tidak di inginkan, biaya yang di keluarkan untuk ke meeting point tidak merupakan tanggung jawab kami (tiket pesawat, kereta, bus, dll)
Jika sewaktu-waktu ada perubahan harga tiket kapal dan harga penginapan (homestay ataupun hotel) maka harga paket juga akan berubah menyesuaikan perubahan harga tiket kapal dan penginapan
Proses pengembalian DP karna pembatalan trip, akan kami kembalikan 1-7 hari setelah pembatalan.
Jika terjadi delay/extend dikarenakan cuaca buruk atau kapal penyeberangan tidak bisa beroperasi maka kami hanya bertanggung jawab menanggung penginapan (penginapan di homestay) masing-masing peserta selama 1 hari
Apabila ada kejadian kehilangan alat snorkel dan pelampung maka tanggung jawab dibebankan ke semua peserta
Foto yang di berikan tidak boleh di gunakan untuk kepentingan komersial tanpa seizin 9Nfinity tour secara resmi
Khusus untuk touris mancanegara ada penambahan biaya sebesar 150rb/org (untuk pembayaran tiket masuk Taman Nasional Karimunjawa)
Peserta dianggap mengerti dan menyetujui semua ketentuan di atas
Terms and Regulations:
-
Necessary Equipments:
Info:
-