1. Pulau Onrust
Di dalam pulau ini terdapat banyak peninggalan arkeologi pada masa kolonial Belanda dan juga sebuah rumah yang masih utuh dan dijadikan Museum Pulau Onrust. Tahun 1930-an, Pulau Onrust juga menjadi asrama haji sebelum diberangkatkan ke Arab Saudi. Para calon haji di Pulau Onrust diadaptasikan dengan udara laut karena zaman dahulu mereka naik kapal laut sebelum menuju ke Arab Saudi. Di pulau ini masih terlihat bangunan-bangunan peninggalan penjajah Belanda seperti benteng dan pelabuhan kuno.
2. Pulau Kelor
Di pulau ini terdapat peninggalan Belanda berupa galangan kapal dan benteng yang dibangun VOC untuk menghadapi serangan Portugis di abad ke 17. Di sini juga terdapat kuburan Kapal Tujuh atau Sevent Provincien serta awak kapal berbangsa Indonesia yang memberontak dan akhirnya gugur di tangan Belanda.
3. Pulau Cipir
Di pulau ini terdapat peninggalan sejarah, yaitu sebuah benteng yang dibangun oleh Belanda pada zaman VOC. Disini ada sumber air tawar yang jernih dan bersih.
#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini.
Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.
Price Basic:Rp 100.000,00 / orang
Installments:- Down Payment : Rp 50.000,00
- Installment 2 : Rp 50.000,00
Price Include:1. Sewa Kapal transportasi
2. Tiket masuk 3 Pulau
3. Air Mineral
Price Exclude:makan siang
Activities:- Beach Exploring
- Family Vacation
- Historical Places
- Island Hopping
Meeting Point:
Muara Kamal
Sunday, 10 April '16
7.30:Meeting Point di Muara Kamal
8.00 – 9.00: Muara Kamal – Pulau Kelor
9.00 – 14.00: Explore Benteng Belandadi Pulau Kelor, Peninggalan Rumah Sakit Belanda & Makan siang di Pulau Cipir, Museum& Peninggalan Bangunan Asrama Haji di Pulau Onrust
15.00 – 16.00: Pulau Onrust – Muara Kamal
Operator Contact Details
Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please
Sign In or
Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
1. Mohon untuk mendaftarkan kelompok Anda paling lambat 1 minggu sebelum
keberangkatan
2. Untuk anak di atas 2 tahun dikenakan pembayaran penuh
3. Pembayaran tanda jadi sebesar 50%
4. Pembayaran tanda jadi dianggap hangus jika terjadi pembatalan
keberangkatan dari pihak Anda
Terms and Regulations:
-
Necessary Equipments:
- sunblock
- sandal treking
- topi or kacama hitam
- makan siang
Info:
-