#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini.
Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.
Price Basic:Rp 675.000,00 / orang
Installments:- Down Payment : Rp 375.000,00
- Installment 2 : Rp 300.000,00
Price Include:Sewa Elf AC PP
Penginapan (Room Sharing)
Makan 4x (H1 B/L/D, H2

Tiket Masuk Batu Karas
Tiket Masuk Batu Hiu & Penangkaran penyu
Paket Green Canyon (Full Bodyrafting) + Asuransi selama body rafting
Guide Lokal
Price Exclude:*) Makan Siang dan Malam di Perjalanan Pulang
*) Sewa Papan Surfing, Papan Riverboat, Banana Boat dll (Batu Karas)
*) Tips Guide di Green Canyon (10rb ditransfer saat pelunasan)
*) Oleh-Oleh
*) Biaya Lain diluar Fasilitas
Activities:
Meeting Point:
Carrefour MT Haryono Cawang
Green canyon Full Bodyrafting
HARI PERTAMA
20.00 – 20.30 : Meeting Point di Carrefour MT Haryono
23.00 – 06.00 : Perjalanan Menuju Cijulang Pangandaran
HARI KEDUA
06.00 – 07.00 : Check In Homestay
07.00 – 09.00 : Sarapan Pagi – Istirahat – Bersih2
09.00 – 14.00 : Explore Green Canyon (Full BodyRafting)
14.00 – 15.00 : Bersih-Bersih, Makan Siang
15.00 – 18.00 : Explore Batu Karas - Foto2 Main di Pantai.
18.00 – 19.00 : Makan Malam
19.00 – 21.00 : Acara bebas
21.00 – 05.00 : Istirahat
HARI KETIGA
06.00 – 08.00 : Sarapan Pagi – Bersih2
08.00 – 10.00 : Explore Pantai Batu Hiu Dan Penangkaran Penyu
10.00 - 11.00 : Check out homestay
11.00 – 13.00 : Perjalanan ke jakarta
22.00 – 23.00 : Tiba Di Jakarta
Operator Contact Details
Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please
Sign In or
Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
-
Terms and Regulations:
• Konfirmasi DP dianggap peserta
• Jika terjadi pembatalan dari pihak peserta setelah pembayaran DP, maka DP dinyatakan hangus.
• Pelunasan dilakukan paling lambat H-7 sebelum hari keberangkatan.
• Apabila peserta terlambat datang di lokasi keberangkatan pada waktu yang telah ditentukan, maka peserta dianggap batal dan biaya yang telah dibayarkan dinyatakan hangus.Begitu juga ketika peserta membatalkan / mengcancel di hari H.
• Apabila destinasi tujuan tidak memungkinkan untuk dikunjungi karena bencana, cuaca yang tidak mendukung, penutupan tempat wisata, atau sebab lain di luar kendali kami, maka peserta tidak dapat meminta kompensasi atau pengembalian biaya yang telah dibayarkan.
• Apabila terjadi pembatalan dari pihak kami di luar sebab-sebab di atas, maka DP ataupun biaya yang telah dibayarkan oleh peserta akan dikembalikan 100%.
• Harga dan itinerary dapat berubah sewaktu-waktu sesuai dengan kondisi setempat.
• Peserta dianggap mengerti.
Necessary Equipments:
Info:
-