#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini.
Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.
Price Basic:Rp 520.000,00 / orang
Installments:- Down Payment : Rp 200.000,00
- Installment 2 : Rp 320.000,00
Price Include:- Transportasi AC (Elf/Bus Pariwisata) Jakarta - Wonosobo PP
- Penginapan homestay (3-4 orang per room, tergantung kapasitas kamar)
- Makan 3x (termasuk Mie Ongklok)
- Wisata Baturaden Purwokerto
- Wisata Kawasan Dieng
- Wisata Kawah Sikidang
- Wisata Candi Arjuna
- Wisata Bukit Ratapan Angin
- Sunrise Bukit Sikunir
- Tiket masuk wisata
- Retribusi tol dan parkir
- Tour leader
- Guide lokal
Price Exclude:- Biaya dari kota asal ke meeting point
- Makan di luar fasilitas
- Pengeluaran pribadi
Activities:- Backpacking
- Culinary
- Cultural trip
- Historical Places
- Photography
Meeting Point:Parkir FX Senayan, Pintu 1 GBK
Hari-119.30 - 20.30: berkumpul di Meeting point Parkir FX Senayan, pintu 1 GBK
20.30 - 21.00: Registrasi ulang peserta
21.00 - 07.00: Perjalanan dari Jakarta - Purwokerto
Hari-207.00 - 08.00: Makan pagi (Exclude)
08.00 - 10.30: Explore Baturraden
10.30 - 12.30: Perjalanan menuju Wonosobo
12.30 - 15.30: Explore Kawah Sikidang & Candi Arjuna
15.30 - 16.00: Check in Homestay
16.00 - 19.00: ISHOMA
19.00 - 20.00: Makan malam (Include)
20.00 - 20.30: Briefing dari Tour Leader untuk teknis tracking Bukit Sikunir
20.30 - 22.00: Acara bebas
22.00 - .... : Istirahat
Hari-303.00 - 03.30: Bangun, persiapan menuju Sikunir
03.30 - 04.30: Perjalanan menuju Sikunir
04.30 - 06.30: Menanti golden sunrise di Bukit Sikunir
07.00 - 08.00: Explore Bukit Ratapan Angin (Batu Pandang)
08.00 - 09.30: Makan pagi (Include). Persiapan check out homestay
09.30 - 11.00: Perjalan menuju Dieng transit. Mampir belanja oleh-oleh Negeri di Atas Awan
11.00 - 12.00: Wisata kuliner Mie Ongklok (Include)
12.00 - 22.00: Perjalanan pulang menuju Jakarta
22.00 - ........ : Tiba di Jakarta. Trip selesai
Operator Contact Details
Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please
Sign In or
Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
PENDAFTARAN
1. Pendaftaran dapat di lakukan melalui sms/ e-mail/ whatsapp
2. Pembayaran pelunasan paling lambat H-7 sebelum tanggal keberangkatan
3. Konfirmasi pembayaran di kirim via e-mail dengan subjek “OT (Destinasi + Tanggal Trip), dengan format keterangan sebagai berikut :
- Jenis pembayaran (DP / Lunas)
- Tujuan wisata + tanggal trip
- Jumlah + nama peserta
- No hp / whatsapp
- Jumlah pembayaran
- Nama pemgirim transfer
- Lampiran bukti transfer
4. Pembayaran dapat dilakukan ke Bank Central Asia (BCA) No rekening: 8830284932 a.n/ Indah Christiani
CANCELLATION
1. Down Payment yang sudah masuk tidak dapat di kembalikan (non-refundable)
2. Pembatalan H-21 secara sepihak, pengembalian 50% dari harga trip
3. Pembatalan H-14 secara sepihak, pengembalian 25% dari harga trip
4. Pembatalan H-7 secara sepihak, tidak ada pengembalian uang (non-refundable)
5. Peserta yang tidak melakukan konfirmasi pelunasan pada H-7, DP di nyatakan hangus
6. Jika pembayaram sudah lunas dan ada pembatalan peserta, dapat di gantikan oleh orang lain (ganti nama)
7. Pembatalan karena Force Majeure dapat berubah/ di batalkan dan tidak ada pengembalian uang kepada peserta atas fasilitas yang tidak di gunakan/ membebankan segala kerugian/ ketidaknyamanan kepada pihak penyelenggara
8. Pembatalan sepihak dari RAINBOW TRIP (diluar force majeure), pengembalian sebesar 100% kepada peserta, proses pengembalian (refund) maksimal 15 hari kerja
Terms and Regulations:
1. Open trip terbuka untuk umum
2. Kami tidak melayani booking tanpa Down Payment, peserta yang terlebih dahulu melakukan DP otomatis sudah terdaftar dalam data peserta
3. Peserta wajib membawa Kartu Tanda Pengenal
4. Harga yang tertera hanya berlaku untuk Warga Negara Indonesia (WNI), bagi Warga Negara Asing (WNA) bisa langsung menghubungi customer service kami
5. Dimohon untuk memberikan informasi kepada pihak RAINBOW TRIP apabila peserta memiliki riwayat penyakit khusus
6. Jadwal kegiatan/ itinerary tidak mengikat dan dapat berubah sewaktu-waktu atau terjadi Force Majeure
7. Peserta yang datang terlambat pada saat meeting point dianggap mengundurkan diri dan pembayaran trip hangus
8. Pihak RAINBOW TRIP berhak melarang, menyarankan dan melaporkan peserta kepada pihak berwenang jika melakukan kegiatan yang melanggar hukum yang berlaku, peraturan Rainbow Trip, atau yang berpotensi merugikan lingkungan alam
9. Pihak RAINBOW TRIP berhak mengeluarkan dan memulangkan peserta tanpa ada pengembalian uang yang sudah di bayarkan, apabila peserta membuat kerusuhan atau menimbulkan ketidaknyamanan bagi crew dan peserta lainnya selama trip berlangsung
10. Pihak RAINBOW TRIP tidak bertanggung jawab atas kerusakan atau kehilangan barang - barang pribadi milik peserta selama trip berlangsung
11. Peserta dilarang membawa barang – barang yang di anggap melanggar hukum/ tanpa izin resmi, meliputi senjata tajam, senjata api dan narkoba
12. Peserta dilarang membuang sampah sembarangan, baik di area publik atau di area wisata
13. Peserta dilarang mengambil benda cagar alam budaya, tanaman dan hewan yang dilindungi di area publik atau area wisata
14. Seluruh peserta wajib mematuhi arahan yang di berikan oleh Tour Leader yang bertugas
15. Peserta yang telah terdaftar di anggap sudah mengerti dan menyetujui semua ketentuan di atas.
Necessary Equipments:
- Pakaian Hangat
- Sandal Gunung
- Topi / Kacamata
- Kamera Buat Selfie
- Payung / Jas Hujan
- Senter / Headlamp
- Perlengkapan Mandi
- Obat-obatan Pribadi
Info:
-