shop-triptrus
Rating

Des/09  –  Des/12

Bromo & River Tubing

Desa wisata Gubug Klakah, River tubing Ledok Amprong, Sunrise view Seruni point Bromo, Pasir berbisik Bromo, Kawah Bromo, Padang savana Bromo, Pusat oleh – oleh khas Malang, Wisata Agro apel

Operator: Ray Adventure  

Rp 830.000,00 / orang

Grade: Medium
May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.
Quota: 10 persons (Max. 20)
Trip Done
    
Cobain olahraga seru yang satu ini yuk. Mengarungi jeram - jeram kecil sungai Amprong menggunakan ban bekas yang sudah dimodifikasi, terbayang oleh anda keseruannya ??

Liburan bareng rayAdventure.com yuk menikmati bentang alam Bromo yang begitu eksotis. Melintasi lautan pasir beratap jutaan bintang di langit malam yang pekat, menyambut fenomena matahari terbit yang terkenal akan keindahannya.

Ajakin teman - teman kamu liburan seru bareng rayAdventure.com dan dapatkan perjalanan terbaik kalian di sini.

Yuk berangkaaaatttt . . .

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 830.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 350.000,00
  • Installment 2 : Rp 480.000,00


Price Include:
– Kereta matarmaja PP ( bagi yang start Jakarta )
– Transportasi selama trip
– Penginapan ( 1 kamar 2 orang )
– Makan 3x
– Air mineral
– Jeep terbuka untuk explore Bromo
– Tiket masuk obyek wisata
– Perlengkapan river tubing
– Asuransi river tubing
– Tour leader
– River guide
– Guide lokal
– Dokumentasi
– Souvenir
– Banner trip

Price Exclude:
– Sarapan hari pertama

Activities:
  • Family Vacation
  • Hiking
  • Historical Places
  • Photography


Meeting Point:
Jakarta & Malang

DAY 1
13.00 : Berkumpul di meeting point Jakarta
15.00 : Perjalanan menuju Malang

DAY 2
08.00 : Tiba di Malang, bergabung dengan peserta meeting point Malang
08.30 : Sarapan ( exclude ), lalu menuju penginapan
10.30 : Check in penginapan, bersih diri, istirahat
11.30 : Makan siang ( include ), lalu menuju lokasi river tubing Ledok Amprong
13.00 : Tubing time
16.00 : Selesai tubing, menuju wisata petik apel
17.30 : Kembali ke penginapan, bersih diri, istirahat
19.00 : Makan malam ( include )
20.00 : Acara bebas, disarankan istirahat guna persiapan trekking Bromo dini hari

DAY 3
01.00 : Bangun, persiapan menuju Bromo
02.00 : Perjalanan dengan jeep terbuka, melewati lautan pasir bromo dengan jutaan bintang di langit
04.30 : Tiba di Seruni point, menanti sunrise Bromo, hunting foto terbaik
06.00 : Explore gunung Bromo, menuju kawah
08.00 : Perjalanan kembali ke penginapan, mampir foto – foto di savana Bromo ( bukit Teletubbies )
10.30 : Tiba di penginapan, bersih diri, shalat, makan ( include ), persiapan pulang
13.00 : Perjalanan kembali menuju stasiun Malang, mampir membeli oleh – oleh khas Malang
16.30 : Tiba di stasiun Malang, kembali ke tempat tinggal masing – masing

DAY 4
10.00 : Perkiraan tiba di jakarta, trip selesai

Ray Adventure


About Me

RAY Adventure adalah Event Organizer di bidang jasa pariwisata, yang melayani perjalanan wisata ke berbagai destinasi di Indonesia meliputi gunung, pantai, dan lokasi wisata lainnya.

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
KUOTA TRIP

– Untuk Open Trip 1 orang pun boleh daftar
– Untuk Private Trip ( bebas pilih tanggal ) kuota minimal sesuai ketentuan yang tercantum
– Jika jumlah peserta Open Trip kurang dari kuota minimal maka harga akan disesuaikan / re-schedule / cancel trip & pengembalian 100% pembayaran ( musyawarah )
– Peserta yang terdaftar hanya yang sudah melakukan pembayaran DP
– Susunan acara dapat berubah menyesuaikan situasi & kondisi


PEMBATALAN

– Pembatalan sepihak oleh peserta maka tidak ada pengembalian pembayaran / bisa mencari calon peserta pengganti
– Pembatalan oleh Ray Adventure karena jumlah peserta tidak mencukupi kuota minimal maka pengembalian 100% pembayaran
– Jika ada destinasi yang tidak bisa dikunjungi / fasilitas yang tidak bisa digunakan saat trip berlangsung karena Force Majeur maka tidak ada pengembalian sebagian biaya trip
– Peserta yang terlambat hadir di luar batas toleransi dan menyebabkan mundurnya rencana perjalanan, maka peserta dianggap mengundurkan diri & tidak ada pengembalian pembayaran
– Pembatalan trip secara mendadak karena Force Majeur maka pengembalian 100% Pembayaran ( dipotong biaya – biaya yang sudah dikeluarkan, jika ada )


TANGGUNG JAWAB

– Ray Adventure tidak bertanggung jawab atas perubahan / pembatalan / keterlambatan jadwal penerbangan & transportasi umum lainnya di luar fasilitas
– Ray Adventure tidak bertanggung jawab atas kerusakan / kehilangan barang pribadi peserta, dan perubahan / berkurangnya acara perjalanan akibat Force Majeur
– Ray Adventure bertanggung jawab memfasilitasi peserta sesuai dengan fasilitas paket trip yang tercantum
– Ray Adventure & pesert trip bersama – sama bertanggung jawab menjaga kebersihan, keselamatan, serta tidak melakukan vandalisme & kegiatan negatif lainnya selama trip berlangsung
– Peserta bertanggung jawab atas kehilangan / kerusakan alat sewa seperti pelampung, snorkle, fin, dan bersedia mengganti sebesar harga yang disepakati
– Ray Adventure berhak memulangkan / mengeluarkan peserta trip yang terbukti membawa obat terlarang, minuman keras, serta membuat kerusuhan & ketidaknyamanan selama trip berlangsung, tanpa pengembalian pembayaran
– Ketentuan tambahan ( jika ada ) akan disampaikan Tour Leader Ray Adventure ketika trip berlangsung
– Peserta yang mendaftar dianggap menyetujui semua ketentuan yang ada


NB

Force Majeur : Kejadian yang terjadi diluar kemampuan manusia dan tidak dapat dihindari sehingga suatu kegiatan tidak dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya, seperti bencana alam, kerusuhan, cuaca buruk, wabah penyakit, dan keadaan memaksa lainnya

Terms and Regulations:
 -

Necessary Equipments:


Info:
Meeting point stasiun Malang IDR 599.000 / Orang

Other Trip from Ray Adventure


Des/30

Explore Bromo & Coban Pelangi Explore Bromo & Coban Pelangi
Rp 780.000,00/orang
Grade : Light Safe for everyone, including children. No formal skill necessary.

Des/30

Jelajah Banyuwangi 3d2n Jelajah Banyuwangi 3d2n
Rp 1.099.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Des/30

Pesona Pahawang & Tanjung Putus Pesona Pahawang & Tanjung Putus
Rp 470.000,00/orang
Grade : Medium May not be suitable for children or teenagers under 17 years old. No formal skill necessary but requires good physical condition.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography

Upcoming Trips

Pulau Harapan
23 - 24 Nov 2024
Pulau Harapan
30 Nov - 01 Dec 2024
Saba Baduy Dalam Jalur Ciboleger
30 Nov - 01 Dec 2024
×

...